Gempa Magnitudo 5,5 Mengguncang Sorong



Jakarta, Indonesia —

BMKG melaporkan terjadi gempa Magnitudo 5,5 di Sorong, Papua Barat pada Minggu (19/12) pukul 01.26 WIB.

Lokasi pusat gempa berada di laut, 35 kilometer Timur Laut Kota Sorong. Tepatnya berada di 0.63 LS dan 131.49 BT, di kedalaman 10 kilometer.

Wilayah yang merasakan dampak gempa dalam skala MMI disebut IV di Sorong, IV di Sorong Selatan, dan III di Raja Ampat.

“Hati-hati terhadap gempabumi susulan yang mungkin terjadi,” tulis BMKG dalam situs resminya.

(fea)

[Gambas:Video ]




Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *