Pesawat Angkasa Luar NASA Menyentuh Matahari
| Indonesia
Jumat, 17 Dec 2021 04:29 WIB
Jakarta, Indonesia —
esawat ruang angkasa NASA telah ‘menyentuh’ Matahari, terbang melalui atmosfer bagian terluar inti tata surya yang belum dijelajahi, dikenal sebagai korona.
Para ilmuwan mengumumkan berita itu pada Selasa (14/12) selama pertemuan American Geophysical Union. Penjelajah Parker Solar Probe terbang melalui korona pada April selama misi pendekatan kedelapan pesawat ruang angkasa ke Matahari.