Rudal India Hantam Pangkalan Udara Nur Khan Pakistan



Jakarta, Indonesia

Pasukan militer India dilaporkan menyerang tiga pangkalan udara Pakistan pada Sabtu (10/5).

Sayap media militer Pakistan mengabarkan serangan itu mengenai pangkalan udara Nur Khan di Rawalpindi.

Serangan lainnya menyasar pangkalan udara Rafiqui di Shorkot dan pangkalan udara Murid di Kota Chakwal.

Konflik India-Pakistan kian memanas setelah kedua negara memulai kembali pertempuran sejak Rabu (7/5).





Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *